15 Hari Menuju Pemilu 2024, Bawaslu Toraja Utara Gelar Rakernis Peningkatkan Kapasitas SDM

    15 Hari Menuju Pemilu 2024, Bawaslu Toraja Utara Gelar Rakernis Peningkatkan  Kapasitas SDM

    TORAJA UTARA - Lagi 15 hari menuju Pemilu 2024 dan untuk terlaksananya sistem yang terintegritasi pada pengawasan pemilu, Bawaslu Toraja Utara laksanakan Rapat Kerja Teknis Peningkatan Kapasitas SDM Bagi Pengawas Pemilu, Senin (29/1/2024).

    Rakernis yang dilaksanakan di Toraja Heritage Hotel, dihadiri oleh semua jajaran Panwaslu Kecamatan se-Toraja Utara yang menghadirkan narasumber dari Provinsi.

    Dalam kesempatannya, Komisioner Bawaslu Toraja Utara Bonnie Freedom selaku pengampuh Divisi SDM dan Hukum Pencegahan dan Hubungan Masyarakat menyampaikan bahwa tinggal menghitung hari ke depan, kita memasuki hari pemungutan suara sehingga dibutuhkan kerja dan penguatan materi secara maksimal.

    "Jadi yang teman jajaran Panwaslu hingga ke PTPS perlu pahami adalah materi serta teknis pengawasan TUNGSURA (Pungut Hitung Surat Suara). Untuk itu pembekalan ini nantinya bisa sampai ke PTPS, " jelas Bonnie Freedom.

    Juga ke depan ini setelah dilantiknya PTPS maka akan diberikan penguatan materi atau bimbingan teknis secara langsung ke PTPS di setiap Kecamatan, terutama penggunaan aplikasi Siwaslu.

    "Kita akan mendorong PTPS agar tegas dalam pengawasan Tungsura nantinya serta selalu Koordinasi KPPS karena aplikasi Siwaslu juga nantinya itu akan selaras dengan aplikasi Sirekap yang digunakan oleh KPPS, " pungkas Bonnie.

    (Widian)

    pemilu bawaslu bimtek rakernis toraja utara bawaslu toraja utara
    SULSEL INDONESIA SATU

    SULSEL INDONESIA SATU

    Artikel Sebelumnya

    Ketua PMKRI dan GMKI Mengajak Masyarakat...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Pendapatan Masyarakat, Tiga Sektor...

    Berita terkait

    Tim Jibom Polda Sulsel Berhasil Evakuasi Granat di Toraja Utara, AKBP Eko Suroso: Sudah Diledakkan
    Tersangka Pengedar Sabu Mengaku Dibackup Oknum Polres Torut, ini Tanggapan Kepala BNNK dan Kapolres
    Diduga Karena Rekaman Provokatif, Puluhan Siswa dari 2 SMK di Toraja Utara Serbu SMAN 2
    Hati - Hati Nonton Aksi Balap Liar Pada Malam Pergantian Tahun 2023 di Toraja Utara, ini Sanksinya
    Kasus Lakalantas di Toraja Utara Tahun 2022 Mengalami Penurunan, Namun Angka MD Akibat Lakalantas ada Kenaikan
    Tersangka Pengedar Sabu Mengaku Dibackup Oknum Polres Torut, ini Tanggapan Kepala BNNK dan Kapolres
    Kasus Lakalantas di Toraja Utara Tahun 2022 Mengalami Penurunan, Namun Angka MD Akibat Lakalantas ada Kenaikan
    Kepala BPKAD Toraja Utara Akui 6 Bulan Anggaran Makan Pegawai Tidak ada, Sekda Sebut Dipakai Bayar TPP 1 Bulan
    Disesalkan Pengawasan Lemah di HL Sa'dan Ulusalu, Kepala KPH Saddang II Sebut Mentalnya Orang Kehutanan Rusak
    Laksanakan Fungsi Pengawasan, Jufri Sambara Tinjau Proyek Jalan di Pegunungan Toraja Utara
    Berikut Calon Anggota Bawaslu Kabupaten Tana Toraja dan Toraja Utara Terpilih Periode 2023-2028
    Parpol Tidak Menyampaikan LADK dan LPPDK, Terancam Pembatalan Sebagai Peserta Pemilu Maupun Calon Terpilih
    Kembangkan Sport Tourism, Road to Pocari Sweat Run Toraja Dilaksanakan di Obwis Buntu Pune dan Ke'te Kesu'
    Empat Desa Wisata di Toraja Utara Tidak Lolos ke 75 Besar ADWI, Wabup: Kita Introspeksi dan Berbenah
    Sejumlah 3.740 Kotak Suara Pemilu 2024, Mulai Dirakit di Gudang Logistik KPU Toraja Utara

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Tags